top of page
Search
Writer's pictureainendent

A Deep Love For Him.



Kadang cinta itu memang bikin manusia buta dan lupa.

Kamu yang selalu ada di pikiranku. Kau kuasai aku.

Ku pernah mencintaimu hingga berlinang air mata.

Kau memang tak kenal aku. Tapi ku perhatikan kamu.


Tampan, lembut, apa adanya.

Kau yang tak pernah banyak bicara.

Rambutmu beruban, aku pun suka.

Rasanya ku ingin bisik telingamu, bilang 'sayang'.


Jauh, jauh dari tanah air.

Nyatanya masa tua mu kau habiskan disana.

Tapi aku rindu.

Hasratku peluk dirimu.


Kemeja putihmu dan jeans yang selalu kau pakai.

Tak bosan ku melihatmu.

Mataku ingin bercumbu saat memandangmu.

Betul, tak kuat ku melihat wajahmu.


Kamu pribadi hangat.

Geram ku ingin endus perfume mu.

Keringatmu yang harum.

Cium mu lembut dan penuh hasrat.


Iya, kamu romantis.

Kau pernah hadir dalam mimpi tidurku.

Bertanya-tanya.

Apa maknanya, Tuhan?


Uh, gara-gara movie.

Kamu hidup di pikiranku.

Perawakan dan tabiatmu pun ku hafal.

Kesal, ingin ku jambak rambutmu!


From the deepest of my heart.

For you, the beautiful old man.

I love you, London.





- his secret admirer -

14 views0 comments

Recent Posts

See All

Comments


bottom of page